Idneeded.com – PT Pertamina Training & Consulting (PTC) adalah anak perusahaan PT. PERTAMINA (PERSERO) yang memfokuskan diri pada pengembangan sumber daya manusia melalui jasa pelatihan, konsultasi, dan manajemen human capital sebagai solusi. Sebagai salah satu bagian dari anak perusahaan PT Pertamina (Persero) kategori Finance and Services, PT Pertamina Training & Consulting bermula sebagai paper companydi tahun 1999 dengan nama PT Patra Tridaya dan mulai beroperasi di tahun 2002 dengan bisnis pertamanya yaitu Training & Consulting.
Berpengalaman dalam mengelola sumber daya manusia dan menjadi perusahaan yang berfokus mengembangkan human capital, seiring dengan perkembangan kebutuhan pelanggan, kami hadir untuk memberikan layanan dan jasa di bidang Event Organizer, Training & Consulting, Man Power Supply, Security Services dan Assessment Center sesuai dengan standar ISO 9001:2015 sebagai bentuk layanan terbaik bagi seluruh pelanggan sesuai dengan tata nilai 6C (Clean, Confident Commercial, Competitive, Customer Focus, dan Capabel) yang kami junjung tinggi. Berbagai project yang terlaksana baik dari Pertamina Group, BUMN dan perusahaan swasta sering dipercayakan kepada kami, karena kepercayaan dan kepuasan pelanggan adalah fundamental bagi semangat kami dalam menjalankan bisnis sesuai dengan kami Delivering SMART Solution. Semangat kami menuju world class human capital company dibuktikan dengan terus mengedepankan pembaharuan sesuai dengan perkembangan era teknologi dan transformasi budaya. Dengan mengedepankan pelayanan dan kualitas terbaik, kami PT Pertamina Training & Consulting (PTC) akan terus bergerak maju menjadi pelopor dalam pengembangan human capital yang terkemuka di Indonesia.
JOB : INTERNSHIP PT PERTAMINA TRAINING & CONSULTING
Deskripsi Pekerjaan :
Menguasai Microsoft Office (Microsoft Excel, Microsoft Word, Microsoft Power Point)
Menguasai Bahasa Inggris (minimal pasif)
Menguasai komunikasi dan koordinasi yang baik
Mampu bekerjasama dalam tim maupun individu
Persyaratan :
Pria/Wanita
Warga Negara Indonesia
Pendidikan minimal lulusan D-3
Jurusan Ekonomi (Akuntansi, Perpajakan, dsb), Manajemen, Hukum, Ilmu Komunikasi, IT, Teknik Industri dan Event Organizer
Usia maksimal 24 tahun
Menguasai Microsoft Office (Microsoft Excel, Microsoft Word, Microsoft Power Point)
Menguasai Bahasa Inggris (minimal pasif)
Menguasai komunikasi dan koordinasi yang baik
Mampu bekerjasama dalam tim dan individu
Berkelakuan baik, bebas narkoba dan tidak pernah dipidana penjara (Lampirkan SKCK)
Sehat jasmani dan rohani
Lokasi penempatan: Jakarta
• CATATAN*
(1) : Kami Idneeded.com selalu menyampaikan informasi lowongan kerja yang terbaru dan terpercaya.
(2) : Lowongan kerja ini tidak dipungut biaya apapun (Gratis).
(3) : Lamaran yang tidak memenuhi kualifikasi di atas tidak akan diproses, hanya kandidat terbaik yang akan dipanggil untuk mengikuti seleksi tahap selanjutnya.
(4) : Harap Baca dengan teliti dan seksama agar tidak terjadi kesalahan saat melamar pekerjaan.
• CARA MELAMAR :
Apabila anda sudah membaca artikel lowongan kerja di atas serta merasa memenuhi kualifikasi atau persyaratan yang dibutuhkan oleh pihak perusahaan tersebut, segera lengkapi berkas dan CV lamaran terbaru melalui tombol Apply for job dibawah ini agar mengarah ke link tujuan